Selasa, 16 Oktober 2012

Tips Merawat Mouse Dengan Benar


Kali ini Ekysite akan share Cara Merawat Mouse dengan Benar biar kalian semua tahu mengapa mouse kalian cepat sekali tidak berfungsi alias rusak.

1. Hindari dari Benda Cair.
Yap, salah satu Cara agar Mouse Tidak Cepat Rusak adalah dengan menghindari mouse terkena benda cair. Mengapa ??
Karena mouse itu adalah benda bertekanan listrik juga kan, jika terkena pasti kalian tahu apa yang terjadi selanjutnya.
2. Gunakan Joystick Saat Bermain Game ( Kurangi Pemakaian Mouse )
Agar mouse lebih awet, selalu gunakan Joystick saat bermain game karena bisa mengurangi intensitas pemakaian Mouse. 

3. Jangan Terlalu Menekan Kuat saat Mouse di Klik.
Cara ini termasuk penting mengingat hal utama pemakaian mouse adalah kegiatan 'klik' yang adalah salah satu tujuan mouse di beli. Jangan terlalu kuat menekan saat kamu klik mouse, karena lama-kelamaan bisa jebol :)

4. Pakailah Selalu Mouse Pad.
Untuk menghindari tekanan optik mouse dengan benda alas yang kasar, makanya selalu pakailah Mouse Pad anda.

5. Bersihkan Optik Mouse Seminggu Sekali.
Bersihkan Optik yang berada di alas mouse, karena benda itu juga penting sekali di mouse yang gunanya untuk menggerakkan/menjalankan icon komputer dari mouse itu.
Bisa kamu bersihkan dengan Kapas dan Minyak Kayu Putih atau Alkohol, cukup 1 kali seminggu.

Itulah 5 Cara Merawat Mouse dengan Benar dari saya, semoga bermanfaat dan membantu.

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes